Berita

Kapolsek Indrapura AKP Jonni H. Damanik, S.H, M.H Nobar Semifinal AFC U23

×

Kapolsek Indrapura AKP Jonni H. Damanik, S.H, M.H Nobar Semifinal AFC U23

Sebarkan artikel ini

 

BATUBARA, Mediatimsus.com – Sebagai wujud dukungan kepada Timnas U23 Indonesia, Kapolsek Indrapura Polres Batu Bara AKP Jonni H. Damanik, S.H, M.H menggelar Nonton Bareng (Nobar) Semi Final Piala AFC U23.

Nobar aksi Garuda Muda dalam laga Piala Asian Cup digelar bersama, Danramil 02/AP Kapten Inf. SALAM rambe, Camat Air Putih Muliadi, S.E, Camat Sei Suka Tumpak Saragih, S.E, Camat Laut Tadir Suwardi, Para Toga, Tomas, Toda, Tim Buaya FC, Tim Kotam FC, dan Masyarakat.

Kapolsek Indrapura AKP Jonni H. Damanik, S.H, M.Hengagakan bahwa nobar dilaksanakan sebagai bentuk dukungan kepada Tim Garuda Muda dalam ajang AFC U23 Tahun 2024.

“Kita dukung Tim Garuda Muda Indonesia, baik dalam doa maupun dengan nobar untuk menyaksikan jalannya pertandingan”, Sebutnya.

“Walau dengan hasil akhir Indonesia (0), dan Uzbekistan (3), Kita tetap bangga dengan prestasi yang telah ditorh Tim Garuda Muda”, Tutupnya. (Edo R).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *